Senin, 25 Februari 2019

TEP (Test of English Proficiency) dan IKLA (Iktibar Kafa'ah Lughoh Al-Arobiyah) adalah salah satu persyaratan mendaftar ujian skripsi atau Thesis di IAIN Palangka Raya.
Waktu dan Tempat Pendaftaran
  • Waktu : Senin – Jum’at (09.00-11.00)
  • Tanggal : 29 Januari -27 November 2019
  • Tempat : Kantor UPT.Pengembangan Bahasa Lab. Terpadu Lantai 3
Daftar Tanggal Pelaksanaan TES
Agustus      : 29
September : 2, 5, 9, 12, 16, 19, 23, 26
Oktober     : 3, 7, 10, 14, 17, 21, 24,28, 31
Nopember  : 4, 7, 11, 14, 18, 21, 25, 28

PROSEDUR PENDAFTARAN
Prosedur Pendaftaran TEP / IKLA (Tanpa Pelatihan)
  1. Meminta Slip Pembayaran ke Kantor UPT. Pengembangan Bahasa
  2. Melakukan Pembayaran di Bank BRI 
  3. Menyerahkan Slip Pembayaran berwarna Ungu
  4. Membawa KTM dan KTP
  5. Membawa Kartu Kendali (Bagi Mahasiswa Program Sarjana)  
  6. Bagi mahasiswa yang belum memiliki Kartu Kendali bisa meminta kartu tersebut di Kantor saat pendaftaran.
  7. Mengisi form Pendaftaran
  8. Pembiayaan Pendaftaran TEP / IKLA diatur oleh PNBP (Penerimaan Negara Bukan Pajak), Selengkapnya klik link http://pb.iain-palangkaraya.ac.id/2019/06/alur-pembayaran-toefl-itp-tep-dan-ikla.html
Prosedur Pendaftaran TEP / IKLA (Sudah Pernah TOEFL ITP) 
  1. Membawa Kwitansi Pembayaran / Admission form TOEFL ITP
  2. Membaca KTM, KTP dan Kartu Kendali
  3. Mengisi form pendaftaran
Prosedur Pendaftaran TEP / IKLA (Sudah Pelatihan)
  • Telah mengikuti Pelatihan
  • Panitia memeriksa Daftar Hadir Pelatihan
  • Mengisi form pendaftaran TEP / IKLA
  • Membawa KTM dan KTP
  • Membawa Kartu Kendali (kartu kendali didapatkan saat mendaftar pertama kali TEP/ IKLA) bagi Mahasiswa Program Sarjana
Posted by UPT PENGEMBANGAN BAHASA On 11.11.00 No comments

0 comments:

Posting Komentar

  • RSS
  • Delicious
  • Digg
  • Facebook
  • Twitter
  • Linkedin
  • Youtube

Postingan Populer

Archive

Hubungi Kami