Minggu, 19 November 2017

Penulisan Karya Ilmiah Alquran saat ini sedang gencar dilakukan. Bahkan untuk ini, IAIN Palangkaraya mendatangkan pakar yang khusus untuk itu.
Dia adalah Prof.DR Asep Saeful Muhtadi, Ketua Dewan Hakim Musabaqah Makalah al-Quran tingkat Nasional.
Sejak Sabtu (18/11/2017) sampai 19 Oktober 2017, Prof Asep yang juga asisten direktur pascasarjana UIN Bandung akan memaparkan berbagai teknik penulisan karya ilmiah.
Kegiatan yang digelar Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Ushuluddin dan LPTQM IAIN Palangkaraya bekerjasama dengan Pusat Kajian al-Quran (PKQ) kalteng menyelenggarakan Workshop Penulisan Karya Ilmiah al-Quran se-Kalimantan Tengah, mengangkat tema "Membumikan Budaya Literasi berbasis al-Quran", 
Sebanyak 40 peserta dari berbagai unsur mahasiswa dan utusan LPTQ kabupaten/kota  se-Kalteng.
Pembukaan kegiatan dihadiri oleh sejumlah unsur pimpinan seperti Warek III IAIN, Dekan FUAD, Wadek III FUAD dan ketua jurusan dakwah FUAD IAIN Palangkaraya.
Dalam sambutannya, Wakil Rektor III menyatakan apreriasi dan harapan bahwa dg pelatihan ini akan hadir para Penulis handal dr mahasiswa IAIN Palangka Raya yg dapat mewakili kalteng dalam berbagai ajang seperri MTQ dan pioner.  
Lihat Video:  KH. Muamar ZA - Heningkan Aula IAIN Palangka Raya dalam Acara Haflah Tilawatil Quran

Sumber:http://kalteng.tribunnews.com/2017/11/18/mahasiswa-iain-pakangkaraya-belajar-menulis-makalah-alquran
Posted by UPT PENGEMBANGAN BAHASA On 13.53.00 No comments

0 comments:

Posting Komentar

  • RSS
  • Delicious
  • Digg
  • Facebook
  • Twitter
  • Linkedin
  • Youtube

Postingan Populer

Archive

Hubungi Kami